Petunjuk Teknis PPDB 2018 TK, SD, SMP, SMA dan SMK Sederajat |
Pada tahun ajaran 2018/2019 Pemerintah telah menerbitkan Petunjuk Teknis PPDB 2018 dalam rangka untuk meningkatkan akses, mutu serta relevansi pendidikan. Sesuai yang tertera pada Juknis PPDB 2018 terdapat mekanisme bahwa penerimaan siswa baru pada satuan pendidikan formal (TK, SD, SMP, SMA SMK atau sederajat) harus dilaksanakan secara akuntabel, objektif, transparan dan tanpa ada unsur diskiriminasi sehingga akses layanan pendidikan bisa ditingkatkan. Didalam Juknis tersebut juga tentunya sudah tertera Cara Penerimaan Peserta Didik Baru serta syarat-syarat masuk untuk peserta didik baru. Selengkapnya Juknis PPDB 2018 bisa didownload dibawah.
Selain Juknis PPDB 2018 kami sajikan juga beberapa dokumen penting yang nanti akan dibutuhkan pada saat pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru. Seyogyanya sebuah kegiatan yang dilaksanakan terlebih di satuan pendidikan harus ditunjang dengan adanya administrasi dan pendokumentasian sehingga semua kegiatan yang sudah dilaksanakan secara benar dan mengikuti prosedur yang berlaku. Baiklah langsung saja bagi Bapak Ibu silahkan miliki beberapa file administrasi PPDB pada masing-masing link yang sudah admin persiapkan dibawah ini:
Inilah Dokumen Administrasi PPDB Tahun Pelajaran 2018/2019 TK, SD, SMP, SMA & SMK Sederajat
- Juknis PPDB Semua Jenjang Untuk Tahun Pelajaran 2018/2019
- Format Formulir Pendaftaran S1
- Format Formulir Pendaftaran S2
- Format Formulir Pendaftaran S3
- Surat Keputusan (SK) Panitia PPDB
- Contohh Berita Acara Pembentukan Panitia PPDB
- Format Rencana Penerimaan Peserta Didik Baru
Adapun format S1, S2 dan S3 diatas merupakan format yang harus ada dalam pelaporan Penerimaan Peserta Didik baru, meskipun saat itu sekolah belum masuuk, akan tetapi format adminsitrasi tersebut biasanya harus segera dilaporkan. Mudah-mudahan dengan sedikit informasi yang kami share ini bisa memberikan manfaat untuk kita semua. Demikian admin bagikan informasi mengenai Administrasi PPDB SD SMP SMA SMK Tahun 2018/2019, sampai berjumpa kembali pada postingan berikutnya. Sekian dan terimakasih
0 Response to "Administrasi PPDB SD SMP SMA SMK Tahun 2018/2019"
Posting Komentar